Emil Nystrom adalah seorang fotografer asal Swedia yang memiliki anak perempuan yang sangat manis. Tidak hanya itu, Emil sangat berbakat dan memiliki imajinasi yang mengagumkan. Sehingga, bukannya mengambil foto normal anaknya untuk baby book, Emil melakukannya dengan cara yang lebih keren. Bayi perempuan ini telah menjadi superhero, ninja, montir, dan banyak lagi di dalam seri foto yang dibuat ayahnya ini.
Jika kamu penasaran seperti apa foto karya Emil Nystrom yang lainnya bisa kamu lihatĀ emilmedia.se atau Facebook-nya.
Source viralnova