
BYUS // VIDEO CLIP SINGLE “BERMAIN”
BYUS gabungan kata BY dan US ini merupakan project musik Alternative Rock yang terbentuk di Pamulang Tangerang Selatan tahun 2021 oleh para personil yang berlatar belakang satu Almamater kampus kesenian di Jakarta. Single hit Bermain bercerita tentang kerinduan berkumpul bermain bersama seperti sebelum pandemi Covid-19 melanda, hal ini tersirat pada Video Clip Bermain yang mengambil...

BANGKUTAMAN // BERJUDUL “LAVA” SKATE DARI VANS SKATE APAC
Lagu Bangkutaman secara resmi akan menjadi soundtrack video skate berjudul “Lava” yang diproduksi oleh Vans Skateboarding. “Lava” merupakan video skate yang diproduksi oleh Vans Skate Asia-Pasifik (APAC) yang memperkenalkan dua orang rider asal Indonesia, Basral Graito dan Rubianda. Basral dan Rubi merupakan nama-nama yang sudah tidak asing lagi di skena skateboard Indonesia, dan telah menjadi...

OUTRAGE // RILIS VIDEO MUSIK “BIG CITY PROBLEMS” DAN “UNDEFEATED”
Sudah lama sejak Jakarta hardcore band Outrage telah mengeluarkan lagu. Di luar pertunjukan live, band Outrage telah diam mengenai tentang musik baru. Untuk sementara sebenarnya perilisan LP debut mereka “Higher Powers” dan split EP dengan Humanimal “Humanrage”. Sudah menjadi bahan yang cukup bagi band untuk maju menjelang akhir tahun 2023. Namun untuk saat ini bukan...

JASON MRAZ // RILIS SINGLE DAN VIDEO “I FEEL LIKE DANCING”
Pemenang multi-GRAMMY Award dan honoree Songwriters Hall of Fame Jason Mraz kembali mengenakan sepatu dansanya hari ini dan mengumumkan perilisan “I Feel Like Dancing”, single dan video pertama dari Mystical Magical Rhythmical Radical Ride. Mystical Magical Rhythmical Radical Ride, album studio kedelapan Mraz akan tersedia di mana saja pada tanggal 23 Juni dan sudah tersedia...

SILLAS // RILIS MUSIC VIDEO HADZA HUWAL HUBBU
Band indiepop Cirebon, Sillas baru saja merilis video klip untuk single mereka berjudul Hadza Huwal Hubbu. Lagu ini sendiri sebelumnya sudah hadir pada album EP Kaqotun yang dirilis September tahun lalu bersama Anoa Records, format kaset. Produksi video klip ini dibuat oleh rekam:n, sebuah rumah produksi baru dari Bogor. “Kami kenal dengan salah satu pendirinya,...

KINGKONG MILKSHAKE // MERILIS BENTUK VISUAL DARI LAGU “BATAS INI”
Trio pop punk asal malang kembali merilis sebuah karya dalan format audio visual. Batas ini didaulat menjadi video clip pertama dari album Teleportasi yang telah mereka rilis beberapa waktu lalu. Batas Ini bercerita tentang sebuah hubungan pertemanan yang harus berpisah karena suatu alasan yang sensitif sehingga seperti orang yang tidak saling kenal. Tapi, menurut sadat...

YURA YUNITA // SINGLE “JALAN PULANG”
Bisingnya kendaraan; menembus derasnya hujan, asap yang melekat, sunyinya jalan tanpa hambatan, barisan panjang pepohonan, di ragam perjalanan menuju kita pulang akan menjadi terasa lebih hangat dengan ditemani karya terbaru Yura Yunita, “Jalan Pulang“. Yura Yunita, musisi, pencipta lagu, penyanyi perempuan yang selalu memiliki pesan terngiang di setiap karya musiknya. Bagaikan menyisipkan sebuah lantunan harapan...

XG // UMUMKAN TEASER VIDEO KLIP DAN ARTWORK SINGLE “SHOOTING STAR”
XG telah meluncurkan teaser video klip untuk single ketiga mereka “SHOOTING STAR” yang akan dirilis pada hari Rabu, 25 Januari 2023. Dibuat dengan konsep mobile app, teaser berdurasi 19 detik ini menampilkan girl grup tersebut dengan rambut biru dan sound yang khas, sebuah cuplikan dari single tersebut dengan visual yang menyertai bagian lirik “Ooh ah...

DAVID BAYU // MERILIS SINGLE TERBARU BERTAJUK IT’S OK FOR ME NOW
Menyusul kesuksesan “Deritaku”, David Bayu melepas singel baru bertajuk “It’s OK for Me Now”. Juga diambil dari album perdananya, Di Dalam Jiwa, “It’s OK for Me Now” pun menawarkan kisah cinta yang bertepuk sebelah tangan. Perilisan singel juga ditandai dengan kehadiran video musik resminya di akun YouTube David Bayu Tube sejak 16 Desember 2022. Video baru...

RENAN // SINGLE DAN VIDEO MUSIK “LEAVE”
MENINGGALKAN TAHUN 2022, re:NAN RILIS SINGLE DAN VIDEO KLIP “LEAVE” Luapan amarah adalah hal yang tak dapat dibendung seperti halnya dalam hubungan pertemanan, ada kalanya kita harus memutuskan ujung dari perselisihan karena amarah yang tak dapat terbendung itu. Re:NAN menceritakan tentang kekesalan seseorang kepada sahabatnya karena masalah yang terus terjadi berulang-ulang hingga berujung perpisahan. Namun,...

SHAMEPUG FT. OHSHALLE // NEW SINGLE “MINIMAL MANDI”
ABOUT THIS SONG Single ini merupakan sekumpulan keresahan yang diungkapan oleh ShamePug dan Ohshalle terhadap kelakuan “Anak Muda” yang bersikap seenakya dan tidak tau malu di tempat hiburan malam. Karena istilah “Minimal Mandi” sedang lumayan sering di gunakan di platform media sosial TikTok, maka ShamePug pun langsung mengeksekusi istilah nyeleneh ini menjadi sebuah lagu sambil mengutarakan keresahan-keresahan yang dimiliki bersama Ohshalle. Single ini sudah...